Seorang turis berkunjung ke Israel dalam sebuah rombongan Holy Land Tour. Ketika tiba di Danau Galilea, beberapa tukang perahu menawarkan jasa untuk berperahu di danau tersebut, seperti zaman Yesus. Sang turis tertarik dan bertanya tentang biayanya. Tukang perahu menjawab, "Murah tuan. Hanya Rp. 9000,- per orang." Sang turis terkaget-kaget, "Apa? Rp. 9000,-? Mahal sekali! Pantas saja Yesus lebih memilih berjalan di atas air daripada naik perahu!"
Posting Komentar